
Santri SMP IDN Boarding School Juara Nasional Storytelling
Santri SMP IDN Boarding School Jonggol baru saja mencetak prestasi gemilang di tingkat nasional! Perwakilan santri SMP IDN Boarding School, Athallazhafran Tominuku Kendraya, berhasil meraih Juara 1 dalam lomba Storytelling




